Google
 
Web Fahru's Blog

Rabu, 31 Desember 2008

Me-Nonaktifkan Fasilitas Eksplorer "windows+E" Pada Dekstop

. Rabu, 31 Desember 2008

Mungkin ada teman yang bisa memahami kunci-kunci di dalam keyboard. Bagaimana kalau kita kerjai dia, misalnya dengan menghilangkan fasilitas Explorer yang biasa ditekan dengan keyboard dengan rumus “Windows+E”.
Coba buka regedti dengan cara “tekan keyboard berikon Windows+R”, kemudian tuliskan “Regedit” dan OK.

Coba buka folder “HKEY_CLASSES_ROOT\Directory\shell” dan “HKEY_CLASSES_ROOT\Folder\shell”. Rename kata shell pada kedua data tersebut. Misal dengan nama “shellQ”, maka hasilnya adalah “HKEY_CLASSES_ROOT\Directory\shellQ” dan “HKEY_CLASSES_ROOT\Folder\shellQ”.
Setelah itu tutup regedit dan refresh. Coba kita buka Explorer dengan cara tekan Windows+E. pasti sudah gak bisa lagi. Gak Cuma itu, fasilitas explorer dengan cara klik kanan pada start button pun ikut menghilang.


0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

 
© Copyright 2009. By Fahru